8 Cara Optimalkan WhatsApp Marketing untuk Bisnis Anda
Analisis pada kondisi pasar sangat menentukan kanal marketing apa yang akan dikombinasikan, guna mencapai target yang dimiliki. Penggunaan WhatsApp marketing kemudian menjadi salah satu kanal yang bisa dimanfaatkan, selama dirasa sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda. Namun apa sebenarnya yang dimaksud dengan WhatsApp marketing ini? Secara harfiah, WhatsApp memang tidak menjadi platform khusus untuk tujuan pemasaran. […]